Batu ukir paras putih


Seni pahat ornamen batu alam

Ukiran batu paras


Semakin berkembangnya desain arsitektur modern salah ornamen hiasan dinding yang merupakan warisan budaya (ukiran batu alam) masih sangat digemari dan menjadi trend dalam melengkapi hiasan rumah.
Seni pahat batu alam paras jogja adalah salah satu pelengkap dekorasi ornamen dinding semenjak tahun 90'an oleh karenanya tidak salah lagi jika anda memilih elemen satu ini ketika dibingungkan soal menghias rumah minimalis impian anda.
Untuk motif desain gambar sangat banyak sekali ragam corak dan jenisnya dan anda juga dapat melihat beberapa contohnya dibeberapa postingan kami terdahulu ada Relief pemandangan,ukiran klasik,motif abstrak,relief motif ikan atau pemandangan bawah laut,dsb.


Proses pemasangan ukiran batu alam

Ukir batu alam sesudah terpasang

Proses pemasangan batu alam ukir atau ornamen pahatan dari batu paras relatif mudah namun begitu perlu ketelitian saat proses finishing agar seni pahat batu alam enak dipandang dan luwes menghiasi dinding rumah maupun pagar dan pilar anda.
Perlu diingat dalam finishing terakhir ialah menggunakan coating sebagai pelapis batu alam ukir agar tidak meresap ketika terkena air hujan dan menghindarkan dari tumbuhnya lumut.

Simak juga:



Posting Komentar